IAM - DDC - HIN 2017, Event sangat bergengsi dan terbesar pada tahun ini di gelar, dalam rangka merayakan 110Th Daihatsu, di selenggarakan di 21 kota di seluruh indonesia. Pada kesempatan ini bengkel modifikasi mobil bmi ( Bodykit Mobil Indonesia ) turut berpatisipasi, meramaikan dan berkiprah pada ajang modifikasi paling top dari yang ada sebelumnya. Bmi mencoba untuk memperkenalkan diri, sekaligus bersilahturahmi dengan penyelenggara dan seluruh modifikator terkenal yang hadir. Agar kami bisa mendapatkan inspirasi, ilmu dan pengalaman baru yang berharga dari berlangsung nya acara ini.
Bmi meluncurkan 2 unit mobil daihatsu ayla ( LCGC ) milik sahabat, dari Daihatsu AYLA Indonesia ( DAI ). Dengan konsep modifikasi ayla pada bagian depan nya sama, alias kembar. Saat ini kedua nya sedang menjadi peserta Daihatsu Dress-Up Challenge & Hot Import Nights, Jakarta International Expo - Indonesia International Motor Show ( IIMS ) Kemayoran Jakarta. Mohon doa restu dan dukungan nya, semoga acara / event ini berjalan dengan lancar, apa yang bmi telah persembahkan bisa menjadi inspirasi bagi seluruh pengguna daihatsu ayla seantero raya, bmi bisa terus berinovasi, eksis dan selalu dihati.
Tiba saat yang dinanti nanti oleh peserta yaitu pengumuman pemenang nya telah tiba, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik kedua member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 1 & Juara 2 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di IIMS kemayoran jakarta... Congratulation... Seluruh team BMI bersyukur dan turut bangga menyaksikan nya...
* Acara belum selesai, kami mengikuti event DDC yang berikutnya berpindah ke kota yogyakarta tepat nya di Jogja Expo Center ( JEC ). Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, kali ini kami coba memperkenalkan konsep terbaru yang kami buat untuk Agya Ayla. Kami meluncur ke tkp dan mengikut sertakan 5 mobil ayla pada event DDC JEC ( Jogja Expo Center )
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik kedua member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 2 & Juara 4 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Jogja Expo Center... Congratulation... Seluruh team BMI bersyukur dan turut bangga menyaksikan nya... Lelah badan ini akhir nya terbayar juga...hmmm
Serasa belum lengkap jika kita belum photo photo di tugu jogja dan menyeruput kopi joss, keren kan...? hahaha...
Ke esokan harinya sebelum melanjutkan pulang kami berkumpul dan bersantai santai sejenak di pantai, bersama teman teman Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Jogjakarta ( DAI JOGISTY )... Wow... kalian semua sungguh luar biasa... #Daidimanamana
Terima kasih yang sebesar besarnya atas support, jamuan dan peluk hangatnya selama kami di jogja. Mohon maaf yang sebesar besar nya jika kami selama di jogja telah merepotkan, ada salah lisan dan sikap kami yang menyakitkan, serta janji yang terabaikan, kami mohon pamit untuk melanjutkan perjalanan pulang.
* Acara belum selesai, kami mengikuti event DDC yang berikutnya berpindah ke kota Cirebon tepat nya di Living Mall Plaza Cirebon. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke cirebon dengan mengikut sertakan 2 mobil ayla dengan konsep yang sama pada event DDC Living Plaza Cirebon
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik kedua member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 4 & Juara 5 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Living Plaza Cirebon... Kami sedikit heran sama keputusan juri, mobil sirion yang notabene spesifikasi modif nya kurang, kok bisa juara 2 dan juara 3, sedangkan 2 mobil ayla kami dapat juara 4 dan juara 5. Kami tidak protes karena kami sadar " Keputusan Juri Tidak Bisa Di Ganggu Gugat " Tak apalah mungkin karena kami tidak ada perubahan design/konsep pada ke dua mobil ayla yg kami ikutkan pada DDC Living Plaza Cirebon... Tetap semangat dan lanjutkan...
* Setelah ikut di 3 kota kali ini kami melanjutkan dan mengikuti event DDC yang berikutnya yaitu kota Denpasar Bali tepat nya di Lippo Mall Kuta. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke bali dengan mengikut sertakan 2 mobil ayla dengan konsep terbaru yang berbeda untuk event DDC Lippo Mall Kuta
Tiba
saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa salah satu dari mobil ayla milik kedua member
Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 2 pada acara
Daihatsu Dress Up Challenge di Lippo Mal Kuta Bali... Congratulation...
Serasa belum lengkap jika ke bali, belum bersilahturahmi dengan seluruh rekan rekan Ayla Agya Bali ( A2B ), kami bermalam 1 hari di kediaman om Mpi David Tobing dan pagi pagi nya ke bedugul, silahturahmi ke kediaman Pakde Nandi & Pakde Imron ( DAI Chapter Bali )
Terima
kasih yang sebesar besarnya atas support, jamuan dan peluk hangatnya
selama kami di bali. Mohon maaf yang sebesar besar nya jika kami selama
di bali telah merepotkan, ada salah lisan dan sikap kami yang menyakitkan, serta janji yang terabaikan, kami mohon pamit untuk melanjutkan
perjalanan ke MX Mall Malang.
* Ke esokan hari nya kami melanjutkan perjalanan untuk mengikuti event DDC berikutnya di Mx Mall Malang. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke malang dengan mengikut sertakan 2 mobil ayla dengan konsep yang sama di bali. Tanggung mau pulang dulu untuk perubahan karena jadwalnya hanya 1 minggu antara DDC Lippo Mall Kuta Dan DDC Mx Mall Malang.
Dalam perjalanan ke malang kami sempatkan silahturahmi dan rehat sejenak di pasuruan bersama om Dedi salah satu member Daihatsu Ayla Indonesia yang berdomisili di pasuruan Jatim
Tiba
saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa tidak satupun dari ke dua mobil ayla kami yang juara ( NIHIL ), Kembali kami heran sama keputusan juri pada DDC Mx Mall Malang...? Kenapa peserta yang tidak ada perubahan dan spesifikasi modif nya kurang bisa juara...?
Tak apalah... Kami sadar bahwa 2 mobil ayla kami tidak ada perubahan, kami tetap tunduk sama keputusan juri dan tidak mengurangi sedikitpun rasa hormat... Kami tetap semangat dan melanjutkan...
Sesampainya dari malang kami mendapatkan Info terbaru yang bersifat sementara untuk seluruh peserta Daihatsu Dress Up Challenge 2017. Kami sangat bersyukur, semangat dan kerja keras telah membuahkan hasil.
Kami masuk peringkat/posisi Juara 3 & Juara 5, semoga di final nanti kami bisa Juara 1... hahaha.... mimpi boleh dong...
* Giliran berikutnya kota ke 6 event DDC di selenggarakan di Plaza Balikpapan. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa. Kami tidak bisa meluncur ke balikpapan, akan tetapi ada perwakilan dari sahabat Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Balikpapan yang megikut sertakan 2 mobil ayla nya untuk meramaikan DDC Plaza Balikpapan.
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa tidak satupun dari ke dua mobil ayla kami yang juara ( NIHIL ). Mereka senang bisa turut berpatisipasi pada event DDC ini, Ujar Joe ( Kechap DAI Chapter Balikpapan ) Happy Anniversary Daihatsu 110Th, semoga sukses selalu Ujar Same saat team menemui nya di lokasi.
* Kali ini kota ke 7 yang kami hadiri yaitu Sasana Budaya Ganesha Bandung. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke bandung dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep terbaru yang berbeda untuk event DDC SABUGA BANDUNG...
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 5 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Sasana Budaya Ganesha Bandung... Congratulation...
Kembali kami heran sama keputusan juri pada DDC Sabuga Bandung...? Kenapa peserta yang tidak ada perubahan dan spesifikasi modif nya kurang bisa juara...?
Tak apalah...Rasanya mobil ayla kami sudah ada perubahan pada bagian eksterior nya, kembali kami tetap tunduk sama keputusan juri dan tidak mengurangi sedikitpun rasa hormat... Kami tetap semangat dan sangat menikmati nya...
* Kali ini kota ke 8 yang kami hadiri yaitu Semarang. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke semarang dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep kap mesin terbaru untuk event DDC Majesty Conv Hall
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla kami tidak mendapatkan juara DDC ( NIHIL ), akan tetapi ayla kami mendapatkan juara 2 DB. Kembali kami heran sama keputusan juri pada DDC Majesty Conv Hall...? Kenapa peserta yang tidak ada perubahan dan spesifikasi modif nya kurang bisa juara...?
Tak apalah... Kami sadar mobil ayla kami hanya perubahan pada kap mesin, kami tetap tunduk sama keputusan juri dan tidak mengurangi sedikitpun rasa hormat... Kami tetap semangat dan melanjutkan...
*Kali ini kota ke 9 yang kami hadiri yaitu Lampung . Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke lampung dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep bemper depan baru serta penambahan cutting pada bagian kap mesin untuk event DDC Graha Wangsa Lampung
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 2 DDC dan Juara 3 DB Master pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Graha Wangsa Lampung... Congratulation...
Terima kasih yang sebesar besarnya atas support, jamuan dan peluk hangatnya selama kami di lampung. Mohon maaf yang sebesar besar nya jika kami selama di lampung telah merepotkan, ada salah lisan dan sikap kami yang menyakitkan, serta janji yang terabaikan, kami mohon pamit untuk melanjutkan perjalanan ke palembang.
Setelah menempuh perjalanan yang melelahkan akhirnya kami mendarat juga di kota yang terkenal dengan pempeknya yang mantap. Kami tiba lebih awal dari jadwal DDC palembang, jadi kami pergunakan dengan sebaik baiknya untuk bersilahturahmi dan mengeksplor seluruh tempat2 keren di palembang dan menjajal semua kuliner khas palembang
*Kota ke 10 yaitu palembang, Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke palembang dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep sama seperti dilampung, bemper depan baru serta penambahan cutting pada bagian kap mesin untuk event DDC Opi Mall Palembang
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 3 DDC dan Juara 1 DB Master pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Opi Mall... Congratulation...
Terima kasih yang sebesar besarnya atas support, jamuan dan peluk hangat dari seluruh saudara Saudari Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Palembang. Mohon maaf yang sebesar besar nya jika kami selama di palembang telah merepotkan, lisan, sikap kami yang menyakitkan, serta janji yang terabaikan, kami mohon pamit untuk melanjutkan perjalanan ke bekasi.
*Kota ke 11 kali ini yang kita hadiri yaitu solo.
*** Istirahat dulu sebentar ya teman teman, nanti kami teruskan lagi update nya ***
Salam Modified
Regards
Widyo Bmi
The Premier Tuning & Lifestyle - Show Series |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - IIMS Kemayoran Jakarta |
Daihatsu Dress-Up Challenge 27 April - 07 Mei 2017 |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 |
Tiba saat yang dinanti nanti oleh peserta yaitu pengumuman pemenang nya telah tiba, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik kedua member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 1 & Juara 2 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di IIMS kemayoran jakarta... Congratulation... Seluruh team BMI bersyukur dan turut bangga menyaksikan nya...
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Juara 1 & Juara 2 |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Jogja Expo Center |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - JEC |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - JEC |
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik kedua member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 2 & Juara 4 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Jogja Expo Center... Congratulation... Seluruh team BMI bersyukur dan turut bangga menyaksikan nya... Lelah badan ini akhir nya terbayar juga...hmmm
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Juara 2 & Juara4 |
Serasa belum lengkap jika kita belum photo photo di tugu jogja dan menyeruput kopi joss, keren kan...? hahaha...
Ke esokan harinya sebelum melanjutkan pulang kami berkumpul dan bersantai santai sejenak di pantai, bersama teman teman Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Jogjakarta ( DAI JOGISTY )... Wow... kalian semua sungguh luar biasa... #Daidimanamana
Terima kasih yang sebesar besarnya atas support, jamuan dan peluk hangatnya selama kami di jogja. Mohon maaf yang sebesar besar nya jika kami selama di jogja telah merepotkan, ada salah lisan dan sikap kami yang menyakitkan, serta janji yang terabaikan, kami mohon pamit untuk melanjutkan perjalanan pulang.
* Acara belum selesai, kami mengikuti event DDC yang berikutnya berpindah ke kota Cirebon tepat nya di Living Mall Plaza Cirebon. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke cirebon dengan mengikut sertakan 2 mobil ayla dengan konsep yang sama pada event DDC Living Plaza Cirebon
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Living Plaza Cirebon |
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik kedua member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 4 & Juara 5 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Living Plaza Cirebon... Kami sedikit heran sama keputusan juri, mobil sirion yang notabene spesifikasi modif nya kurang, kok bisa juara 2 dan juara 3, sedangkan 2 mobil ayla kami dapat juara 4 dan juara 5. Kami tidak protes karena kami sadar " Keputusan Juri Tidak Bisa Di Ganggu Gugat " Tak apalah mungkin karena kami tidak ada perubahan design/konsep pada ke dua mobil ayla yg kami ikutkan pada DDC Living Plaza Cirebon... Tetap semangat dan lanjutkan...
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Juara 4 & Juara 5 |
* Setelah ikut di 3 kota kali ini kami melanjutkan dan mengikuti event DDC yang berikutnya yaitu kota Denpasar Bali tepat nya di Lippo Mall Kuta. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke bali dengan mengikut sertakan 2 mobil ayla dengan konsep terbaru yang berbeda untuk event DDC Lippo Mall Kuta
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Lippo Mall Kuta Bali |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Juara 2 |
Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Bali - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 |
Pakde Imron & Pakde Nandi Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Bali |
* Ke esokan hari nya kami melanjutkan perjalanan untuk mengikuti event DDC berikutnya di Mx Mall Malang. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke malang dengan mengikut sertakan 2 mobil ayla dengan konsep yang sama di bali. Tanggung mau pulang dulu untuk perubahan karena jadwalnya hanya 1 minggu antara DDC Lippo Mall Kuta Dan DDC Mx Mall Malang.
Dalam perjalanan ke malang kami sempatkan silahturahmi dan rehat sejenak di pasuruan bersama om Dedi salah satu member Daihatsu Ayla Indonesia yang berdomisili di pasuruan Jatim
Silahturahmi Dan Istirahat Sejenak Di Pasuruan |
Daihatsu Ayla Indonesia - Ayla Agya Bali ( A2B ) - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 |
Tak apalah... Kami sadar bahwa 2 mobil ayla kami tidak ada perubahan, kami tetap tunduk sama keputusan juri dan tidak mengurangi sedikitpun rasa hormat... Kami tetap semangat dan melanjutkan...
Sesampainya dari malang kami mendapatkan Info terbaru yang bersifat sementara untuk seluruh peserta Daihatsu Dress Up Challenge 2017. Kami sangat bersyukur, semangat dan kerja keras telah membuahkan hasil.
Kami masuk peringkat/posisi Juara 3 & Juara 5, semoga di final nanti kami bisa Juara 1... hahaha.... mimpi boleh dong...
* Giliran berikutnya kota ke 6 event DDC di selenggarakan di Plaza Balikpapan. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa. Kami tidak bisa meluncur ke balikpapan, akan tetapi ada perwakilan dari sahabat Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Balikpapan yang megikut sertakan 2 mobil ayla nya untuk meramaikan DDC Plaza Balikpapan.
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Plaza Balikpapan |
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa tidak satupun dari ke dua mobil ayla kami yang juara ( NIHIL ). Mereka senang bisa turut berpatisipasi pada event DDC ini, Ujar Joe ( Kechap DAI Chapter Balikpapan ) Happy Anniversary Daihatsu 110Th, semoga sukses selalu Ujar Same saat team menemui nya di lokasi.
Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Balikpapan - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 |
* Kali ini kota ke 7 yang kami hadiri yaitu Sasana Budaya Ganesha Bandung. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke bandung dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep terbaru yang berbeda untuk event DDC SABUGA BANDUNG...
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Sasana Budaya Ganesha |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - SaBuGa Bandung |
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - SaBuGa Bandung |
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 5 pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Sasana Budaya Ganesha Bandung... Congratulation...
Kembali kami heran sama keputusan juri pada DDC Sabuga Bandung...? Kenapa peserta yang tidak ada perubahan dan spesifikasi modif nya kurang bisa juara...?
Tak apalah...Rasanya mobil ayla kami sudah ada perubahan pada bagian eksterior nya, kembali kami tetap tunduk sama keputusan juri dan tidak mengurangi sedikitpun rasa hormat... Kami tetap semangat dan sangat menikmati nya...
* Kali ini kota ke 8 yang kami hadiri yaitu Semarang. Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke semarang dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep kap mesin terbaru untuk event DDC Majesty Conv Hall
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Majesty Conv Hall |
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla kami tidak mendapatkan juara DDC ( NIHIL ), akan tetapi ayla kami mendapatkan juara 2 DB. Kembali kami heran sama keputusan juri pada DDC Majesty Conv Hall...? Kenapa peserta yang tidak ada perubahan dan spesifikasi modif nya kurang bisa juara...?
Tak apalah... Kami sadar mobil ayla kami hanya perubahan pada kap mesin, kami tetap tunduk sama keputusan juri dan tidak mengurangi sedikitpun rasa hormat... Kami tetap semangat dan melanjutkan...
*Kali ini kota ke 9 yang kami hadiri yaitu Lampung . Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke lampung dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep bemper depan baru serta penambahan cutting pada bagian kap mesin untuk event DDC Graha Wangsa Lampung
Daihatsu Ayla Indonesia - Daihatsu Dress Up Challenge 2017 - Graha Wangsa Lampung |
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 2 DDC dan Juara 3 DB Master pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Graha Wangsa Lampung... Congratulation...
Terima kasih yang sebesar besarnya atas support, jamuan dan peluk hangatnya selama kami di lampung. Mohon maaf yang sebesar besar nya jika kami selama di lampung telah merepotkan, ada salah lisan dan sikap kami yang menyakitkan, serta janji yang terabaikan, kami mohon pamit untuk melanjutkan perjalanan ke palembang.
Setelah menempuh perjalanan yang melelahkan akhirnya kami mendarat juga di kota yang terkenal dengan pempeknya yang mantap. Kami tiba lebih awal dari jadwal DDC palembang, jadi kami pergunakan dengan sebaik baiknya untuk bersilahturahmi dan mengeksplor seluruh tempat2 keren di palembang dan menjajal semua kuliner khas palembang
*Kota ke 10 yaitu palembang, Antusias teman teman modifikator dan peserta sangat luar biasa, Kami meluncur ke palembang dengan mengikut sertakan 1 mobil ayla dengan konsep sama seperti dilampung, bemper depan baru serta penambahan cutting pada bagian kap mesin untuk event DDC Opi Mall Palembang
Tiba saat yang kita nanti nanti yaitu pengumuman pemenang nya, juri mengumumkan bahwa mobil ayla milik member Daihatsu Ayla Indonesia menyabet Juara 3 DDC dan Juara 1 DB Master pada acara Daihatsu Dress Up Challenge di Opi Mall... Congratulation...
Terima kasih yang sebesar besarnya atas support, jamuan dan peluk hangat dari seluruh saudara Saudari Daihatsu Ayla Indonesia Chapter Palembang. Mohon maaf yang sebesar besar nya jika kami selama di palembang telah merepotkan, lisan, sikap kami yang menyakitkan, serta janji yang terabaikan, kami mohon pamit untuk melanjutkan perjalanan ke bekasi.
*Kota ke 11 kali ini yang kita hadiri yaitu solo.
*** Istirahat dulu sebentar ya teman teman, nanti kami teruskan lagi update nya ***
Salam Modified
Regards
Widyo Bmi